Pohon kalatea merupakan tanaman yang tergolong sangat mudah dalam perawatan, bisa juga sebagai pagar area taman anda. Tanaman ini sering di gunakan untuk taman model bali karena daunnya yang lebar dan tangkainya kuning kecoklatan jadi sangat indah di tanam untuk area taman yang luas.
0 komentar:
Posting Komentar